Senin, 26 Desember 2016

Penawaran



1.      Definisi
Menurut Prof.Dr.Winardi penawaran diartikan dengan jumlah barang yang ditawarkan atau akan dijual pada berbagai kemungkinan harga dalam jangka waktu tertentu.
2.      Factor yang mempengaruhi penawaran
a.       Harga
Jika harga jua naik maka jumlah barang atau jasa yang dijual akan bertambah.
b.      Biaya produksi
Jika biaya produksi tinggi maka harga menjadi tinggi, demkian sebaliknya.
c.       Perubahan teknologi
Jika teknologi yang digunakan tinggi maka kapasitas produksi juga tinggi.
d.      Perubahan ekspektasi produsen
Jika produsen memperlirakan harga naik, maka produksi akan dinaikan dan sebaliknya.
e.       Perubahan jumlah produsen
Jumlah produsen yang memasuki pasar dapt mempengaruhi penawaran, jika jumla produsen meningkat maka penawaran meningkat.
f.       Perubahan harga sumber daya
Sumber daya untuk produksi barang sangat berpengaruh terhadap biaya produksi.
g.      Munculnya produk saingan
h.      Tujuan-tujuan tertentu
3.      Hukum penawaran
Makin tinggi tinkat harga suatu barang maka makin banyak jumlah barang yang ditawararkan oleh pengusaha
Pada hokum penawaran berlaku caterius paribus yang berarti factor yang turut mempengaruhi penawaran dianggap konstan. Dengan demikian, korelasi antara harga dari suatu barang dengan jumlah peawaran adalah positif.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar